Rabu, 06 Januari 2010

Berita

Pada tanggal 8 Januari 2010, diadakan diskusi akademik Bagian Hukum Administrasi Negara. Tampil sebagai pemateri adalah Ishviati Joenaini Koenti , S.H., M.Hum, yang membahas mengenai  UU Pelayanan Publik. Diskusi dihadiri semua Dosen HAN dan HTN, serta terbuka pula bagi dosen di luar Bagian HAN dan HTN.

Selasa, 05 Januari 2010

Francisca Romana Harjiyatni, S.H., M.Hum

Dosen pada Fakultas Hukum Universitas Janabadra Yogyakarta sejak tahun 1995. Lahir di Yogyakarta pada tanggal 13 Juni 1968.  Menempuh studi S1 pada Fakultas Hukum UGM (lulus tahun 1993), Magister Ilmu Hukum (S2) pada Fakultas Hukum UGM (lulus tahun 2001). Saat ini sedang menempuh studi S3 pada Program Doktoral Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada Yogyakarta. Mengajar mata kuliah Hukum Lingkungan, Hukum Acara Tata Usaha Negara, Hukum Pengawasan Terhadap Aparatur Negara, Hukum Kependudukan, dan Penemuan Hukum (Program Magister Ilmu Hukum Universitas Janabadra).

Erna Sri Wibawanti, S.H., M.Hum

Dosen Fakultas Hukum Universitas Janabadra Yogyakarta

Takariadinda Diana Ethika, S.H., M.Hum

Dosen Fakultas Hukum Universitas Janabadra Yogyakarta

Ishviati Joenaini Koenti, S.H., M.Hum

Dosen Fakultas Hukum Universitas Janabadra Yogyakarta

Sunarya Raharja, S.H., M.Hum

Dosen Fakultas Hukum Universitas Janabadra Yogyakarta

Samun Ismaya, S.H., M.Hum

Dosen Fakultas Hukum Universitas Janabadra Yogyakarta. Lahir di Sleman tanggal 14 Oktober 1970. Menempuh studi S1 pada Fakultas Hukum UJB Yogyakarta (1994), S2 di Fakultas Hukum UGM Yogyakarta (2004). Saat ini menjadi Sekertaris Program Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum UJB Yogyakarta. Mengajar mata kuliah hukum agraria, hukum administrasi dan tata guna tanah, hukum islam, hukum perburuhan dan teori hukum.

Suswoto, S.H.

Dosen Fakultas Hukum Universitas Janabadra